Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Arti Allahu Yahdik

Allahu Yahdik – Pastinya kalian pernah mendengar kalimat ini, bagi anda belum mengetahui apa maksud Allahu Yahdik? Anda tidak perlu bingung tentang arti dan makna kalimat. Karena pada kesempatan ini,penulis rumpunnews.com akan membahas makna dan makna “Allahu Yahdik” serta istilah dalam bahasa Arab yang umum atau umum digunakan secara lengkap dan mudah dipahami, oke langsung saja kita bahas dibawah ini.


Arti Allahu Yahdik
Arti Allahu Yahdik

Arti Allahu Yahdik (اللَهُ يَهْدِك)


Allahu yahdik (dalam aksara Arab: اللَهُ يَهْدِك)


Memiliki Arti : Semoga Allah memberi kita petunjuk atau hidayah


Kata-kata Allahu Yahdik (اللَهُ يَهْدِك) memiliki arti yang merupakan salah satu ungkapan atau kata-kata doa. Ini menunjukkan betapa terpujinya ahlak antara umat muslim dengan umat muslim lainnya. Selain daripda itu,Islam juga mengajarkan sesama umat islam untuk saling mendoakan. Doa yang kita doakan dapat dilakukan secara sembunyi sembunyi ataupun secara terang terangan.


Rasulullah SAW bersabda yang artinya:


Doa seorang Muslim kepada saudaranya yang dilakukan tanpa diketahui orang yang dia doakan adalah doa yang akan dikabulkan. Di kepalanya, ada malaikat yang akan menjadi wakilnya. Setiap Kali dia berdoa untuk saudaranya, Malaikat berkata, ‘Aamiin dan kamu juga mendapatkan apa yang dia dapat.’ “


Ucapan/ Doa Sehari-hari


Selain Allahu Yahdik yang telah kita bahas diatas, ada banyak ucapan atau istilah yang akrab dalam bahasa Arab.Penulis akan membagikan ucapan dan doa dalam bahasa Arab dan artinya.












































































































































LatinBahasa ArabArtinya
Jazaakallah khairanجزاك الله خيراSemoga Allah membalasmu dengan kebaikan”. Istilah ini diucapakan kepada saudara laki – laki (1 orang)
Jazaakillahجزاك الله Semoga Allah membalasmu dengan kebaikan”.

Istilah ditujukan kepada saudari Perempuan (1 orang)
Jazakumullah khairanجزاكم الله خيراSemoga Allah membalas kalian dengan kebaikan”. Istilah ini ditujukan kepada saudara laki – laki dan perempuan (jamak atau lebih dari satu)
Wa iyyakaو إياك)begitu juga kepadamu. Maknanya yaitu begitu pula kepadamu, semoga Allah membalas mu (dengan) yang lebih baik. ”.

Ucapan ini di gunakan untuk jawaban orang yang mengucapkan“jazaakallah“, (laki-laki)
Wa iyyakiو إياكbegitu juga kepadamu” makna sama dengan wa iyyaka, hanya saja wa iyyaki ini digunakan untuk menjawab orang ucapan jazaakallah, (Perempuan)
Yassarallah/sahhalallah lanal khaira haitsumma kunnaيسار الله/ شهل الله لنا الخير حيث ما كنا Semoga Allah memudahkan kita dalam melakukan kebaikan di mana pun berada”.

Istilah ini juga berlaku secara umum, yakni boleh ditujukan kepada laki – laki maupun wanita
Ittaqilaah haitsumma kuntaإلتق الله حيث ما كنتBertakwalah kamu kepada Allah di mana pun kamu berada”. Dalam penggunaan nya kalimat ini bisa digunakan secara umum maksudnya berlaku untuk siapa saja baik laki-laki maupun wanita
Syafakallahشفاك اللهSemoga Allah menyembuhkan engkau”. Kalimat ini digunakan sebagai doa untuk orang yang sakit. Istilah ini digunakan kepada laki – laki (1 orang)
Allahummaghfir lana wal musliminاللهم اغفر لنا والمسلمين Ya Allah ampunilah kami dan juga kaum muslimin”.

Istilah ini juga berlaku untuk umum
Syafahallahشفاها اللهSemoga Allah menyembuhkan nya”.

Istilah ini digunakan atau ditujukan kepada perempuan (1 orang)
Syafakillahشفاك اللهSemoga Allah menyembuhkan engkau”. Kegunaannya sama, yaitu sebagai do’a untuk orang yang sedang sakit.Istilah ini ditujukan kepada perempuan (1 orang)
Syafahullahشفاه الله Semoga Allah menyembuhkan nya”. Istilah ini digunakan atau ditujukan kepada laki-laki (1 orang)
Ilalliqaإلى ألقى Sampai ketemu/jumpa lagi”.

Istilah ini berlaku untuk umum.
Fii amaanillahفي أماني اللهSemoga engkau dalam lindungan Allah”.

Istilah ini digunakan atau berlaku secara umum
Baarakallahبارك الله Semoga Allah memberkahi”. Istilah ini digunakan atau ditujukan untuk umum
Ma’as salaamahمع السلامهSemoga engkau dalam keselamatan”. Istilah ini digunakan atau ditujukan kepada seseorang yang hendak berpergian dan diguanakan untuk umum
Baarakallahu lakiبارك الله لك Semoga Allah memberkahi”. Istilah ini ditujukan kepada perempuan
Baarakallahu lakaبارك الله لكSemoga Allah memberkahi”. Istilah ini ditujukan kepada laki – laki.
Hafizhanallahحفظنا اللهSemoga Allah senantiasa menjaga kita”. Adapun kegunaannya, yaitu untuk umum
Allahul musta’anالله المستعان Hanya Allah tempat kita meminta/memohon pertolongan”.

Adapun kegunaannya yaitu bisa berlaku untuk Umum
Wa anta kadzaliو أنت كذالك “Begitu juga kepadamu”.

Istilah ini kegunaannya sebagai jawaban
Hadaanallahهدانا اللهSemoga Allah memberikan kita petunjuk/hidayah. Adapun kegunaan istilah ini untuk umum
Zadanallah ilman wa hirshaزادنا أله علما و  حرصا Semoga Allah menambah kepada kita ilmu dan semangat.

Kegunaannya untuk umum
Afwanعفوًا“Maaf/sama-sama”. Digunakan untuk umum
Tafadholتفضّل“Silakan”. Digunakan untuk mepersilahkan seseorang dan di gunakan untuk umum
SyukronشُكْرًاTerima kasih. Istilah ini digunakan untuk umum

Jadi demikianlah uraian materi mengenai Arti Allahu Yahdik, semoga artikel ini dapat bermanfaat dan semoga sesuai dengan kebutuhan kalian bisa menjadi referensi kalian untuk memahami pengertian kalimat tersebut, jangan lupa baca artikel lainnya dan nantikan artikel berikutnya.


Baca Juga :