Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

MODUL PELATIHAN KURIKULUM 2013 GURU BK SMP / MTS

 Modul Pelatihan Kurikulum 2013 Guru Bimbingan dan Konseling – BK SMP/MTS 2018 2019 2020

Unduh – download Modul Pelatihan Kurikulum 2013 GuruBimbingan dan Konseling (BK) SMP /MTS 2018/2019. Tindak lanjut kebijakan kurikulum 2013adalah Implementasi di seluruh satuan pendidikan yang harus sudah dilaksanakansecara masif di seluruh propinsi dan kabupaten/kota. Guru sebagai ujung tombaksuksesnya implementasi kurikulum perlu diberikan pembekalan yang cukup dalambentuk pelatihan. Pelatihan dalam rangka implementasi kurikulum akan diikutioleh guru kelas, guru mata pelajaran dan guru bimbingan dan konseling ataukonselor.

Guna membekali gurubimbingan dan konseling atau konselor dalam memahami dan melaksanakan kurikulum2013, Pusat Pengembangan dan Pemberdayaan Pendidik dan Tenaga KependidikanPendidikan Jasmani dan Bimbingan Konseling (PPPPTK Penjas dan BK) di bawah koordinasiDirektorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan Kementerian Pendidikan danKebudayaan, mengembangkan materi pelatihan dalam bentuk Modul Pelatihan Kurikulum 2013 Guru bagi Bimbingan danKonseling (BK) SMP / MTS yang akan digunakan oleh para peserta dalam mengikutiprogram pelatihan dimaksud. ModulPelatihan Kurikulum 2013 Guru Bimbingan danKonseling SMP yang disusun berjumlah 5 (lima) bab, masing-masingmasing-masing terdiri atas:
BAB I Karakteristik Perkembangan Peserta Didik,
BAB II       Program Bimbingan dan Konseling
BAB III      Pelaksanaan Bimbingan dan Konseling
BAB IV       Praktik Strategi Layanan Bimbingan danKonseling
BAB V        Evaluasi, Pelaporan dan Tindak Lanjut

Sebagaimanaperuntukkannya, materi dalam ModulPelatihan Kurikulum 2013 bagi Guru Bimbingan danKonseling (BK) SMP / MTS, dimaksudkan agar dapat dipelajari secara mandiri oleh para pesertapelatihan. Beberapa karakteristik yang khas dari materi pelatihan berbentukmodul tersebut, yaitu: (1) lengkap (self-contained), artinya, seluruh materiyang diperlukan peserta pelatihan untuk mencapai kompetensi dasar tersediasecara memadai; (2) dapat menjelaskan dirinya sendiri (self-explanatory),maksudnya, penjelasan dalam paket bahan pelatihan memungkinkan peserta untukdapat mempelajari dan menguasai kompetensi secara mandiri; serta (3) mampumembelajarkan peserta pelatihan (self-instructional material), yakni sajiandalam paket bahan pembelajaran ditata sedemikian rupa sehingga dapat memicupeserta pelatihan untuk secara aktif melakukan interaksi belajar, bahkanmenilai sendiri kemampuan belajar yang dicapainya.

Diharapkan dengantersusunnya materi ModulPelatihan Kurikulum 2013 Guru Bimbingan danKonseling (BK) SMP / MTS ini dapat dijadikan referensi bagi peserta yang mengikuti programpelatihan implementasi kurikulum 2013 untuk guru bimbingan dan konseling ataukonselor.       

Selengkapnyasilahkan download dan baca ModulPelatihan Kurikulum 2013 Guru Bimbingan danKonseling BK SMP MTS.




Link download Modul Pelatihan Kurikulum 2013 GuruBimbingan dan Konseling – BK SMP/MTS ---- DISINI

Demikian informasitentang Modul PelatihanKurikulum 2013 Guru Bimbingan dan Konseling – BK SMP/MTS tahun 2018/2019. Semoga ada manfaatnya,terima kasih. Modul Pelatihan Kurikulum 2013 Guru BK SMP/MTS tahun 2019/2020.




= Baca Juga =